
Harga Santan Melonjak Tajam, Konsumen dan Pelaku Usaha Kuliner Mengeluh
Bengkulu, Selimburcaya.com – Harga santan kental terus merangkak naik hingga mencapai Rp35.000 per kilogram, memicu keluhan dari masyarakat dan pelaku usaha kuliner. Kenaikan ini berdampak pada banyak sektor, termasuk penjual gulai, nasi Padang, dan takjil yang terpaksa menyesuaikan harga jualannya. “Kalau kami memang sering gunakan santan, tapi biasanya beli sedikit-sedikit saja, sekitar sepuluh ribu. Beberapa minggu…