Persagi Provinsi Bengkulu Menggelar Seminar Nasional.Tiga Narasumber Ahli Gizi Didatangkan.
Ketua DPD Persatuan Ahli Gizi (PERSAGI) Provinsi Bengkulu. Emy Yuliantini, SKM.MPH memberikan kata sambutan Kamis, 14.09.2023 di Hotel Adeeva Pantai Panjang Kota Bengkulu. Bengkulu SC – Persatuan Ahli Gizi (Persagi) Provinsi Bengkulu menggelar Seminar Nasional mendatangkan Tiga Narasumber Ahli, dengan tema “Peningkatan Mutu Pelayanan Gizi Dalam Undang – Undang Kesehatan Nomor 17/2023 dan Tantangan Bagi Organisasi Persagi” di Hotel Adeeva Pantai Panjang Kota Bengkulu. Kamis pagi 14/09/2023. Masing – masing narasumber tersebut akan mempaparkan materi sesuai bidangnya. Tentunya pelatihan ini, akan memberikan peningkatan pemahaman terhadap Profesi Ahli Gizi di Provinsi…
Read More