
Refocusing Anggaran Rp 110,8 Miliar di Seluma, Proyek Infrastruktur Banyak Tertunda!
Seluma, Selimburcaya.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seluma resmi melakukan refocusing atau pemangkasan anggaran sebesar Rp 110,8 miliar dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2025. Langkah ini diambil sebagai tindak lanjut dari Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 1 Tahun 2025. Sekretaris Daerah (Sekda) Seluma, Hadianto, mengungkapkan bahwa anggaran yang direfocusing berasal dari Dana Alokasi Khusus (DAK)…