50 Tenaga Administrasi Sekolah Kabupaten Benteng Ikuti PKBI
Benteng, sc – Kantor Bahasa Provinsi Bengkulu mengundang 50 tenaga administrasi dari SD/MI/SMP/MTs/SMA/SMK/MA di Kabupaten Bengkulu Tengah (Benteng) untuk mengikuti kegiatan Peningkatan Kemahiran Berbahasa Indonesia (PKBI) sejak hari ini, Selasa (4/4/2023) hingga 6 April 2023 di Hotel Sindu Bengkulu Tengah. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Benteng, Gunawan R., S.E., M.M membuka resmi kegiatan. Turut hadir Kepala Kantor Bahasa Provinsi Bengkulu, Dwi Laily Sukmawati, S.Pd., M.Hum., dan Koordinator Tata Usaha KBP Bengkulu sekaligus ketua panitia kegiatan, Mariam Tomy, S.E., M.Ak. Dalam sambutannya Gunawan menyampaikan, pihaknya akan terus mendukung kegiatan Peningkatan…
Read More