Bengkulu Selatan Daerah Kejati Kejati Bengkulu 

Dugaan Pelanggaran Disiplin Oknum Kejari Kaur

Bengkulu – Menindaklanjuti laporan pengaduan masyarakat yang masuk ke kejati bengkulu mengenai dugaan terjadinya pelanggaran displin oleh oknum kejari kaur, bidang pengawasan kejati bengkulu kemudian melakukan klarifikasi terhadap sejumlah pihak. Yakni, Sekda dan sejumlah OPD Pemkab Kaur. Klarifikasi yang dilakukan pemeriksa Bidang Pengawasan Kejati Bengkulu tersebut dilakukan bukan di Kejati maupun di Kejari Kaur melainkan menggunakan salah satu ruangan di Kejari Bengkulu Selatan. Kasi Penkum Kejati Bengkulu Ristianti Andriani mengatakan pihaknya melakukan klarifikasi di Kejari Bengkulu Selatan karena letaknya berdekatan dengan Kabupaten Kaur. “Ya memang benar sejak kemarin hingga hari…

Read More
Kejati Kejati Bengkulu Kota Bengkulu metropolis 

Kejati Bengkulu Gelar Pisah Sambut Pejabat Eselon II dan III

Bengkulu, Selimburcaya.com – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bengkulu melaksanakan kegiatan pisah sambut antara pejabat eselon II dan III yang menjadi momen perpisahan pejabat lama dan perkenalan pejabat baru. Kegiatan ini merupakan kegiatan lanjutan dari agenda pelantikan pejabat baru kejati Bengkulu, di aula Kejati Bengkulu, Jumat (10/02/2023). Kepala Kejaksaan Tinggi Bengkulu Dr. Heri Jerman, S.H., M.H. dalam sambutannya ia memberikan empat pantun yang sangat bermakna dan luar biasa yang dikarang sendiri oleh dirinya. “Mendayung sampan ketepian merigi untuk membawa batang jerami. Walaupun anda datang dan pergi tetaplah menjaga silaturahmi”. “Anak berlari bermain…

Read More