Gubernur Kukuhkan 54 Paskibraka Provinsi Bengkulu
Bengkulu, sc – Setelah melalui seleksi dan pemusatan latihan, sebanyak 54 Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Provinsi Bengkulu Tahun 2022 dikukuhkan Gubernur Rohidin Mersyah, pada Senin (15/8/2022) di Balai Raya Semarak Bengkulu. Disampaikan Gubernur Rohidin bahwa prosesi pengukuhan berjalan dengan lancar juga khidmat. Para Paskibraka sendiri telah melalui tahapan pelatihan yang sempurna dan siap untuk…