Rosjonsyah Tekankan Program Pengentasan Kemiskinan Harus Tepat Sasaran
Kepahiang, sc – Wakil Gubernur Rosjonsyah memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Tim Percepatan Penanggulangan Kemiskinan (TPPK) bersama Wakil Bupati Kepahiang H. Zurdi Nata, selaku Ketua Tim Percepatan Penanggulangan Kemiskinan Daerah (TPPKD), di rumah Dinas Bupati Kepahiang, Selasa, (13/08/2022). Dikatakan Wagub, walaupun kabupaten Kepahiang tidak termasuk dalam daerah fokus kemiskinan ekstrim. Namun, masalah kemiskinan adalah masalah multi dimensi yang menjadi permasalahan tidak hanya di tingkat daerah, namun juga menjadi salah satu permasalahan nasional. “Penanggulangan kemiskinan menjadi tanggung jawab bersama. Untuk itu diperlukan penanganan secara multi sektor. Penanggulangan kemiskinan merupakan kebijakan dan program…
Read More