Refocusing Anggaran Rp 110,8 Miliar di Seluma, Proyek Infrastruktur Banyak Tertunda!

Seluma, Selimburcaya.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seluma resmi melakukan refocusing atau pemangkasan anggaran sebesar Rp 110,8 miliar dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2025. Langkah ini diambil sebagai tindak lanjut dari Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 1 Tahun 2025. Sekretaris Daerah (Sekda) Seluma, Hadianto, mengungkapkan bahwa anggaran yang direfocusing berasal dari Dana Alokasi Khusus (DAK)…

Read More

Pemotongan Anggaran Berdampak Besar, 215 Desa di Bengkulu Utara Alami Pengurangan Dana

Bengkulu Utara, Selimburcaya.com – Kebijakan Pemotongan Anggaran yang ditetapkan oleh Presiden melalui Instruksi Presiden Nomor 1 Tahun 2025 berdampak langsung pada 215 desa di Bengkulu Utara. Refocusing anggaran ini juga mencakup pengurangan dana desa yang sebelumnya telah dialokasikan untuk wilayah tersebut. Untuk Bengkulu Utara, pemotongan dana desa diasumsikan mencapai Rp 4,8 Miliar, menjadikannya daerah dengan pengurangan…

Read More

Pemkab Bengkulu Tengah Pangkas Anggaran Perjalanan Dinas hingga 50%, Ini Dampaknya!

Bengkulu Tengah, Selimburcaya.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bengkulu Tengah akan melakukan refocusing Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2025, sesuai dengan Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 1 Tahun 2025 tentang efisiensi anggaran. Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Bengkulu Tengah, Drs. Hendri Donal, SH, MH, mengungkapkan bahwa Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) tengah menyusun skema refocusing,…

Read More

Pemkab Bengkulu Tengah Lakukan Refocusing Anggaran 2025: Utang dan Arahan Pusat Jadi Alasan Utama

Bengkulu Tengah, Selimburcaya.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bengkulu Tengah memastikan akan melakukan refocusing anggaran pada tahun 2025. Langkah ini diambil bukan hanya untuk menutupi utang tahun sebelumnya, tetapi juga sebagai tindak lanjut dari arahan pemerintah pusat. Penjabat (Pj) Bupati Bengkulu Tengah, Dr. Heriyandi Roni, M.Si, menjelaskan bahwa refocusing ini dilakukan berdasarkan Surat Edaran Bersama (SEB) dari…

Read More