Fakta Baru Sidang Korupsi Puskeswan Bengkulu Tengah: Kontraktor Lain Tak Tersentuh Hukum
Bengkulu Tengah, Selimburcaya.com – Sidang dugaan korupsi proyek pembangunan Gedung Pusat Kesehatan Hewan (Puskeswan) dan Kantor Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) di Kabupaten Bengkulu Tengah tahun anggaran 2022 membuka fakta mengejutkan. Dalam sidang yang digelar di Pengadilan Tipikor Bengkulu, terungkap bahwa ada kontraktor lain yang terlibat namun tidak diproses hukum. Majelis Hakim yang diketuai Paisol, SH,…