
Gudang Penyimpanan Material Proyek Dibobol di Kecamatan Selebar
Bengkulu, Selimburcaya.com – Sebuah gudang penyimpanan material proyek di Jalan Karang Indah Ujung, Kelurahan Sumur Dewa, Kecamatan Selebar, dibobol oleh pencuri. Peristiwa tersebut terjadi pada malam hari Jumat, 24 Mei 2024. Hendri (29), pengawas lapangan proyek, menjelaskan bahwa pencurian diperkirakan terjadi pada tengah malam. “M aterial kami memang dicuri bulan lalu dan diperkirakan itu di…