
Mak Kuliak, ODGJ yang Viral di Bengkulu Akhirnya Bertemu Keluarga Setelah Bertahun-Tahun Mencari Anak
Bengkulu, Selimburcaya.com – Setelah bertahun-tahun mencari anaknya, Maharani (52), yang lebih dikenal dengan sebutan Mak Kuliak oleh warga Kabupaten Seluma, akhirnya dipertemukan kembali dengan keluarganya. Perempuan asal Deli Serdang, Sumatera Utara, ini telah lama berkelana di Provinsi Bengkulu, berpindah-pindah dari Bengkulu Selatan, Seluma, hingga terakhir di Kota Bengkulu. Maharani, yang merupakan Orang Dengan Gangguan Jiwa…