Longsor di Jalur Kepahiang-Bengkulu, Lalu Lintas Sempat Lumpuh

Kepahiang, Selimburcaya.com – Hujan deras yang mengguyur wilayah Kepahiang pada Rabu (12/3/2025) malam menyebabkan terjadinya longsor di kawasan Gunung, jalur lintas Kepahiang – Kota Bengkulu. Longsor yang terjadi sekitar pukul 23.00 WIB ini sempat menutupi sebagian badan jalan dan menghambat arus lalu lintas. Kapolres Kepahiang, AKBP Bonar Ricardo P. Pakpahan, S.I.K., M.I.K., melalui Kasat Lantas…

Read More

Longsor dan Pohon Tumbang di Liku 9 Kepahiang, Pengendara Diminta Waspada

Kepahiang, Selimburcaya.com – Bencana longsor dan pohon tumbang melanda kawasan Liku 9, Kabupaten Kepahiang, akibat hujan deras yang mengguyur sejak Rabu (12/3/2025) siang. Akibatnya, akses jalan sempat terganggu, dan pengendara diimbau untuk tetap berhati-hati saat melintas. Hingga Kamis dinihari, sisa material longsor dan pohon tumbang masih berserakan di beberapa titik, menyebabkan kondisi jalanan licin yang berpotensi…

Read More

Cuaca Ekstrem Sebabkan Pohon Tumbang di Dua Lokasi di Kota Bengkulu

Bengkulu, Selimburcaya.com – Cuaca ekstrem berupa hujan lebat dan angin kencang mengakibatkan pohon tumbang di dua lokasi di Kota Bengkulu pada Senin (25/11). Pohon tumbang terjadi di Jalan Sungai Rupat, Kecamatan Selebar, dan di Jalan Padang Jati tepat di depan Pengadilan Negeri. Beruntung, tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut. Ketua Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana…

Read More