Sekda Bengkulu Terima Silaturahmi HBTKVI Bahas Program Bedah Jantung Terpadu
Bengkulu, Selimburcaya.com – Sekretaris Daerah Provinsi Bengkulu, Isnan Fajri, menerima kunjungan silaturahmi dari Perhimpunan Dokter Spesialis Bedah Toraks, Kardiak, dan Vaskular Indonesia (HBTKVI) di ruang kerjanya pada Kamis, 3 Oktober 2024. Kunjungan ini dalam rangka membahas program pendayagunaan dokter spesialis bedah toraks, kardiak, dan vaskular di Provinsi Bengkulu. Program ini merupakan bagian dari upaya Kementerian…