Sumber Foto : Media Center Kota Bengkulu

Dalam Rangka Menyambut Hari Kemerdekaan, Pemkot Menggelar Berbagai Perlombaan

Bengkulu,sc – Dalam rangka memeriahkan HUT RI ke-78, Pemkot Bengkulu menggelar lomba merdeka mulai tingkat RT, kelurahan dan tingkat kecamatan. Mulai dari lomba merdeka ijazah, merdeka sampah, merdeka stunting, merdeka ekonomi, lomba Bengkuluku aman, lomba Bengkulu sehat, lomba rumah ibadah buka 24 jam dan lainnya. Ini disampaikan walikota Bengkulu Helmi Hasan saat membuka acara lomba…

Read More