
Jelang Idulfitri, Wagub Mian Pastikan Layanan Kesehatan Tetap Berjalan 24 Jam
Bengkulu,Selimburcaya.com – Wakil Gubernur Bengkulu, Mian, menghadiri Rapat Koordinasi Lintas Sektoral dalam rangka Operasi Ketupat Nala bersama Wakapolda Bengkulu, Brigjen Pol. Agus Salim, serta Forkopimda di ruang rapat Polda Bengkulu, Kamis (20/3/2025). Dalam pemaparannya, Wagub Mian menegaskan bahwa Pemerintah Provinsi Bengkulu memastikan layanan kesehatan di rumah sakit akan tetap berjalan selama periode menjelang Idulfitri hingga…