
Harga TBS Sawit Bengkulu Anjlok, Petani Terpukul!
Bengkulu, Selimburcaya.com – – Harga Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit di Provinsi Bengkulu periode 1-28 Februari 2025 mengalami penurunan drastis sebesar Rp1.126 per kilogram (Kg). Harga TBS untuk usia tanam 10-20 tahun turun dari Rp3.769 per kg menjadi Rp2.643 per kg, memicu kekhawatiran di kalangan petani. Penurunan ini diumumkan oleh Kepala Bidang Perkebunan Dinas…