
Polres Kaur Beri Penghargaan ke 21 Anggota Satreskrim, Ungkap Kasus Pembunuhan Sadis Nenek dan Cucu
Kaur, Selimburcaya.com – Polres Kaur Polda Bengkulu memberikan apresiasi kepada 21 anggota Unit Pidum Satreskrim Polres Kaur atas keberhasilan mereka mengungkap kasus pembunuhan sadis yang menggemparkan Desa Karang Dapo. Penghargaan ini diberikan langsung oleh Kapolres Kaur, AKBP Yuriko Fernanda, SH, S.IK, MH, dalam apel yang digelar Senin (3/2/2025) pagi di lapangan Satya Haprabu Mapolres Kaur….