
Wawako Bengkulu Tegas: ASN yang Tak Betah, Silakan Pindah!
Bengkulu, Selimburcaya.com – Wakil Wali Kota Bengkulu, Ronny P.L. Tobing, menyampaikan penegasan tegas saat memimpin apel perdana di Kantor Wali Kota Bengkulu, Kelurahan Bentiring, Senin (24/2/2025). Di hadapan seluruh pejabat dan ASN dari berbagai OPD, camat, dan lurah se-Kota Bengkulu, Ronny menegaskan bahwa ASN atau pejabat yang merasa tidak betah di lingkungan Pemerintah Kota Bengkulu…