Kabarkan Kabar Baik! TPG dan Tamsil Guru ASN Non Sertifikasi Bengkulu Segera Cair

Kota Bengkulu, Selimburcaya.com – Para Guru ASN Non Sertifikasi di Kota Bengkulu yang menantikan pembayaran Tunjangan Profesi Guru (TPG) dan Tambahan Penghasilan (Tamsil) akan segera menerima hak mereka. Kepala Dinas Pendidikan Kota Bengkulu, Gunawan, memastikan proses pengajuan pembayaran sudah diajukan ke Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD). “Pasti akan dibayarkan. Kami mohon kesabaran dari…

Read More