Cuaca Ekstrim, Longsor Hampir Timpa UGD RSUD Tais

Seluma, sc – Tingginya curah hujan di Kabupaten Seluma dalam beberapa hari terakhir mengakibatkan tanah longsor diberbagai titik. Seperti yang terjadi di lingkungan RSUD Tais, tanah longsor hampir menimpa ruangan UGD. Dikatakan Direktur RSUD Tais, dr. raden Sanata Jaya melalui Kabid Heri, longsor terjadi pada senin malam (29/8/2022) disaat hujan disertai angin. Dengan hanya berjarak…

Read More

Rakor Forum Disdukcapil Se-Provinsi, Bupati Sampaikan Program Unggulan

Tais, sc – Bupati Seluma Erwin Octavian SE membuka langsung Rakor Forum Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) se-Propinsi Bengkulu, Di Aula BKD Kabupaten Seluma, Selasa (30/08/2022). Bupati Seluma dalam sambutannya menyampaikan Lima Program Unggulan Kabupaten Seluma saat ini, yakni Seluma 1000 Jalan Mulus, Seluma Desa Kelurahan Maju, Seluma Mudah Berinvestasi, Seluma Melayani dan Seluma…

Read More

Bupati Seluma Buka Sosialisasi PKSP

Tais, sc – Bupati Seluma Erwin Octavian, SE membuka Sosialisasi Peremajaan Kelapa Sawit Perkebunan (PKSP) Dinas Pertanian Kabupaten Seluma, Selasa (30/08/2022) Kegiatan ini juga di hadiri oleh Kepala Dinas Pertanian Arian Sosial, Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan Provinsi Bengkulu, Dandim 0425 Seluma Letkol Inf Syafrinaldi SE, Perwakilan Kajari Seluma, Perwakilan Polres Seluma, Camat dan…

Read More

Bahas Rencana Pendirian Resimen 1 Sat Brimob, Wakapolda Bengkulu kunjungi Seluma

Seluma,sc – Wakil Bupati Seluma Drs. Gustianto didampingi Sekretaris Daerah Kabupaten Seluma H. Hadianto, SE, MM, M.Si menerima kunjungan Wakapolda Bengkulu Brigjen Pol Drs. Umardani, M.Si beserta rombongan, (25/8/2022) di Balai Desa Talang Kebun Kecamatan Lubuk Sandi. Bersama Kapolda hadir Karo Log Polda Bengkulu Kombes Pol Drs. Erfan Prasetyo, Dansat Brimob Polda Bengkulu Kombes Pol…

Read More