Disdikbud Seluma Salurkan Bantuan Alat Kelengkapan Adat dan Kesenian ke Desa dan Kelurahan
Seluma, Selimburcaya.com – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Seluma menyalurkan bantuan alat kelengkapan adat dan alat kesenian bagi Badan Musyawarah Adat (BMA) Kabupaten Seluma. Bantuan tersebut berupa 202 set lengguai dan kulintang, yang diserahkan secara simbolis oleh Kepala Disdikbud Seluma, Farzian, S.Pd., kepada BMA Kabupaten Seluma. Alat-alat kelengkapan adat dan kesenian ini diperuntukkan bagi…