
Pemkot Bengkulu Sesuaikan Jam Kerja ASN Selama Ramadan 2025
Bengkulu, Selimburcaya.com – Seperti tahun-tahun sebelumnya, Pemerintah Kota (Pemkot) Bengkulu kembali menyesuaikan jam kerja bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Pegawai Tidak Tetap (PTT) selama bulan suci Ramadan. Penyesuaian ini tertuang dalam Surat Edaran (SE) Nomor 6 Tahun 2025. Asisten I Kota Bengkulu, Eko Agusrianto, menyampaikan bahwa jam kerja selama Ramadan 2025 tidak mengalami perubahan dibandingkan…