Lomba Rebana Tingkat Kabupaten Seluma Meriahkan HUT ke-21 Seluma
Seluma, Selimburcaya.com – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-21 Kabupaten Seluma, digelar Lomba Rebana Tingkat Kabupaten Seluma yang berlangsung meriah di Taman Wisata Kota pada Sabtu (25/5/2024). Acara ini dibuka secara resmi oleh Staf Ahli Ekonomi Kabupaten Seluma, Arben Muktiar, M.Si, yang mewakili Bupati Seluma. Lomba rebana ini diselenggarakan oleh Surat Kabar Harian (SKH)…