Larikan Motor Bos untuk Pulang Kampung, Pegawai Koperasi Dibekuk di Pekanbaru

Bengkulu, Selimburcaya.com – Seorang pegawai koperasi di Bengkulu, HP (35), nekat melarikan motor milik bosnya sendiri demi modal pulang kampung ke Pekanbaru, Riau. Namun, aksinya berakhir di tangan Tim Opsnal Polsek Teluk Segara, yang berhasil menangkapnya di kampung halamannya. saat pelaku meminjam motor Honda Beat BD 4622 IN untuk menagih uang dari nasabah koperasi tempatnya…

Read More

Korem 041/Gamas Siap Bangun Markas Batalyon di Bengkulu Tengah, Pemkab Dukung 100%

Bengkulu Tengah, Selimburcaya.com – Komando Resor Militer (Korem 041/Gamas Bengkulu) berencana membangun markas batalyon di Kabupaten Bengkulu Tengah sebagai bagian dari penguatan pertahanan di Provinsi Bengkulu. Menurut Brigjen TNI Rachmad, pendirian batalyon ini merupakan bagian dari strategi pengembangan satuan TNI serta persiapan pembentukan Komando Daerah Militer (Kodam) Bengkulu. “Ada beberapa hal yang kami bahas dengan…

Read More

HUT ke-22 Kabupaten Mukomuko: Tanpa Pesta Rakyat, Fokus pada Efisiensi Anggaran

Mukomuko, Selimburcaya.com – Pemerintah Kabupaten Mukomuko menggelar rapat persiapan perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-22 Kabupaten Mukomuko yang berlangsung di Ruang Rapat Bupati pada Rabu (12/2/2025). Wakil Bupati Mukomuko, Wasri, mengungkapkan bahwa perayaan tahun ini berbeda dari sebelumnya karena adanya refocusing anggaran sesuai dengan Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 1 Tahun 2025 yang diterbitkan pada 3…

Read More

Sekdakab Rejang Lebong Saksikan Penandatanganan SKB Aksi Pencegahan Korupsi 2025-2026

Rejang Lebong, Selimburcaya.com – Sekretaris Daerah Kabupaten Rejang Lebong, Yusran Fauzi, ST, turut menyaksikan penandatanganan Surat Keputusan Bersama (SKB) Aksi Pencegahan Korupsi 2025-2026 secara daring pada Rabu (12/2) pukul 10.00 WIB. Acara ini juga dihadiri oleh Inspektur Inspektorat Daerah, Gusti Maria, SH, MH, serta sejumlah pejabat dari jajaran Pemkab Rejang Lebong. SKB ini ditandatangani oleh…

Read More