Sekda Seluma Hadianto Lepas Pawai Karnaval Peringatan Hari Pahlawan, HUT PGRI, dan HGN 2024

Seluma, Selimburcaya.com – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Seluma, H. Hadianto, SE, MM, M.Si, secara resmi melepas pawai karnaval di Alun-Alun Kota Tais, Selasa (19/11/2024). Acara ini digelar dalam rangka memperingati Hari Pahlawan, Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI), dan Hari Guru Nasional (HGN) 2024 dengan tema “Guru Hebat, Indonesia Kuat”. Pawai…

Read More

Peringatan HUT ke-56 Provinsi Bengkulu di Seluma Berlangsung Khidmat

Seluma, Selimburcaya.com – Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-56 Provinsi Bengkulu tahun 2024 digelar dengan penuh khidmat di Halaman Kantor Bupati Seluma, Senin (18/11/2024). Tema peringatan kali ini adalah “Menjaga Sejarah, Melestarikan Budaya”. Sekretaris Daerah Kabupaten Seluma, H. Hadianto, SE, MM, M.Si, bertindak sebagai Inspektur Upacara. Dalam amanatnya, beliau mengingatkan pentingnya menjaga nilai-nilai sejarah dan…

Read More

135 Personel Polisi Dikerahkan untuk Amankan Debat Kedua Pilbup Seluma

Bengkulu, Selimburcaya.com – Polres Seluma, di bawah naungan Polda Bengkulu, mengerahkan 135 personel untuk mengamankan debat kedua pasangan calon Bupati (Cabup) dan Wakil Bupati Seluma. Debat akan digelar oleh KPU Seluma di Hotel Santika Bengkulu pada Sabtu malam (16/11/2024). “Total ada 135 personel yang kami turunkan untuk memastikan keamanan lokasi debat,” ujar AKP Yuda Setiawan…

Read More

Pjs. Bupati Seluma Hadiri Rapat Paripurna Jawaban Eksekutif Tentang RAPBD 2025

Seluma, Selimburcaya.com — Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Seluma, H. Meri Sasdi, M.Pd, menghadiri Rapat Paripurna dengan agenda Jawaban Eksekutif terhadap Pandangan Umum Fraksi tentang Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) Tahun 2025. Rapat berlangsung di Gedung Paripurna DPRD Kabupaten Seluma dan dipimpin oleh Wakil Ketua II DPRD Seluma, Sugeng Zonrio, SH. Rapat tersebut turut…

Read More