Polres BU Bersama Masyarakat Desa Tanjung Kemenyan dan Desa Gembung Raya Gelar Aksi Gotong Royong

Bengkulu Utara, Selimburcaya.com – Polres Bengkulu Utara menggelar aksi gotong royong bersama masyarakat Desa Tanjung Kemenyan dan Desa Gembung Raya dalam kegiatan Polisi Membangun Desa (PMD). Program unggulan ini merupakan bentuk aksi sosial dan kepedulian Polri terhadap masyarakat desa di wilayah Bengkulu Utara. Kegiatan PMD dilaksanakan oleh Kapolres Bengkulu Utara, AKBP Lambe P. Birana, S.I.K.,…

Read More

Danau Dendam Tak Sudah Akan Dikembangkan Menjadi Taman Wisata Edukasi Alam

Bengkulu, Selimburcaya.com – Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah mengumumkan rencana ambisius untuk mengembangkan Danau Dendam Tak Sudah (DDTS) menjadi Taman Wisata Edukasi Alam. Proyek ini akan mengedepankan edukasi yang eksklusif serta storytelling budaya Bengkulu yang ramah lingkungan. Pengumuman ini disampaikan saat Gubernur memimpin Forum Group Discussion (FGD) I mengenai Perencanaan Penataan DDTS, yang diadakan di Veranda…

Read More

Kafilah Bengkulu Utara Berjaya di MTQ XXXVI Tingkat Provinsi Bengkulu

Bengkulu Utara, Selimburcaya.com – Kabar gembira datang dari kafilah cabang Fahmil Al Quran Kategori Putra dan Putri Kabupaten Bengkulu Utara. Mereka berhasil meraih Juara Pertama pada perhelatan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-XXXVI Tingkat Provinsi Bengkulu. Pada babak final, kafilah cabang Fahmil Al Quran putra mengalahkan dua finalis lainnya, yakni dari Kabupaten Kepahyang dan Kabupaten Mukomuko….

Read More

Rapat Paripurna ke-V Masa Persidangan ke-II Tahun Sidang 2024 Ini Pembahasannya

Bengkulu, Selimburcaya.com – Asisten III Setda Provinsi Bengkulu, H. Nandar Munadi, M.Si, menghadiri Rapat Paripurna ke-V Masa Persidangan ke-II Tahun Sidang 2024 di Ruang Rapat Paripurna. Rapat ini memiliki dua agenda utama: Penyampaian Nota Penjelasan Gubernur atas Raperda tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Provinsi Bengkulu Tahun 2023 (sisa perhitungan) dan Penyampaian Nota Penjelasan Bapemperda atas Raperda…

Read More