Gustianto Tekankan Peningkatan Aparatur Pemerintah Desa

Tais, sc – Wakil Bupati Seluma Drs. Gustianto membuka Acara Pembinaan Peningkatan Kapasitas Aparatur pemerintah Desa dan Penyelenggaraan Keuangan Desa, Senin (12/9/2022) di Aula Bappeda Kabupaten Seluma. Dihadiri Asisten Pemerintahan dan Kesra Setda Kabupaten Seluma H. Hendarsyah, S.I.P, MT, dan dari Kejari Seluma yang juga menjadi narasumber. Kepala Dinas PMD Kabupaten Seluma Nopetri Elmanto, S.Sos,…

Read More

Turnamen Futsal Antar OPD Pemprov Resmi Dibuka

Bengkulu, sc – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bengkulu menggelar Futsal Tournament Competition antar OPD di Lingkungan Pemprov Bengkulu. Hal ini dilakukan untuk mempererat silaturahmi serta sinergi antar Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemprov Bengkulu di lapangan Planet Futsal Bengkulu. Bekerja sama dengan Bank Bengkulu serta RB Group, kompetisi ini juga dalam Rangka Hari Olahraga Nasional ke-38 Tahun…

Read More

Kendalikan Inflasi Daerah Pasca Penyesuaian Harga BBM Bersubsidi, Ini Kebijakan Strategis Pemprov Bengkulu

Bengkulu, sc – Pemerintah provinsi (Pemprov) Bengkulu dalam waktu dekat akan mengeluarkan kebijakan strategis. Hal ini terkait dengan upaya mengendalikan inflasi daerah akibat terjadinya penyesuaian harga BBM bersubsidi oleh pemerintah pusat yang sudah mulai berdampak pada naiknya harga kebutuhan pokok. Walaupun di sisi lain, angka inflasi di Bengkulu masih relatif terkendali yaitu pada angka 5,6…

Read More