Ekonomi 

Makanan Bakal Jadi Investasi Terbaik daripada Emas, Ditengah Resesi Ekonomi Dunia

Selimbur-Bengkulu Resesi ekonomi mengincar dunia. Naiknya suku bunga The Fed serta krisis global yang tengah terjadi semakin mendekatkan dunia pada kegoncangan ekonomi. Penulis buku keuangan populer Rich Dad Poor Dad, Robert Kiyosaki mengatakan ada sebuah benda yang disebut sebagai investasi paling baik kala menghadapi resesi. Alih alih mengatakan emas atau uang sebagai barang investasi, Robert menyebut bahwa menimbun tuna kaleng dan bahan makanan lain adalah hal paling baik untuk mengatasi inflasi. Menurutnya, menimbun makanan atau tuna kaleng saat tengah terjadi resesi bisa mengatasi masalah lain yang akan timbul saat ekonomi…

Read More
Daerah Politik Seluma 

Rapat Paripurna Tentang Jawaban Bupati Terhadap Pandangan Umum Fraksi Fraksi DPRD Kab.Seluma

Selimbur-Seluma, Bupati Erwin Oktavian, SE di dampingi Sekda H .Hadianto SE.MM.M.Si berikan jawaban terhadap pandangan umum fraksi fraksi DPRD kabupaten Seluma atas rancangan peraturan daerah tentang pertanggung jawaban pelaksanaan anggaran pendapatan dan belanja daerah kabupaten Seluma Tahun anggaran 2021 . Bertempat di gedung paripurna DPRD.Senin ( 20.6.2022 ) Bupati Seluma dalam kata sambutan nya menyampaikan terima kasih terhadap fraksi fraksi yg di antara nya fraksi Demokrat , Nasdem , PKS ,Golkar ,Gerindra ,Perindo, yg telah memberikan tanggapan , saran serta pertanyaan atas nota pengantar rancangan peraturan daerah tentang pertanggung jawaban…

Read More